Persiapan Bahasa Inggris

Kursus Bahasa Inggris Persiapan IELTS

Kursus Bahasa Inggris Persiapan IELTS

titiknolenglish.com (Kursus Bahasa Inggris Persiapan IELTS) – Buat kamu yang ingin menghadapi real test IELTS dalam waktu dekat tentu harus terlebih dahulu mempersiapkan segala sesuatunya, termasuk dalam memilih tempat kursus persiapan bahasa Inggris tes IELTS. Titik Nol English Course sebagai kursus bahasa Inggris khusus TOEFL dan IELTS tentunya adalah pilihan yang tepat bagi kamu untuk mempersiapkan segala hal yang berhubungan dengan tes IELTS.

Titik Nol English Course menyediakan program untuk kamu yang ingin mengambil kursus bahasa Inggris persiapan IELTS ataupun TOEFL, dengan mengambil kursus di Titik Nol English Course kamu dapat memperoleh nilai yang bagus pada tes IELTS dengan cara mempersiapkan materi pembelajaran kamu serta didampingi oleh tutor yang telah bersertifikat dan profesional dalam mengajar bahasa Inggris. Dengan begitu ketika tes dimulai, kamu sudah siap untuk menghadapi bagaimanapun tantangannya.

Sekilas tentang IELTS

Nah, nilai skor dari tes IELTS ini berkisar mulai dari 0-9. Untuk memperoleh nilai yang termasuk dalam standar kategori yang baik, kamu harus mendapatkan skor minimal 5,5 sampai dengan 7. Tapi kamu tak perlu takut, karenan standar skor yang kamu butuhkan pasti berbeda-beda tergantung pada kebijakan dari universitas ataupun institusi lain. Oleh karena itu, sebelumnya kamu harus mengetahui persyaratan yang diminta oleh program yang akan kamu pilih.

Durasi tes IELTS akan berlangsung selama 2 jam 45 menit. Adapun jenis-jenis soal yang akan hamu hadapi yaitu:

  • Listening: 30 menit
  • Writing: masing-masing 60 menit
  • Reading: 60 menit
  • Speaking: 14-15 menit dengan 3 sesi

Setiap soal di atas tentunya membutuhkan strategi pengerjaan yang berbeda. Kamu harus mengerjakannya dengan seksama dan mampu memutuskan jawaban secara cepat dan matang. Nah, untuk bisa lebih mudah memahami tentang tes ini, berikut beberapa gambaran contoh soal IELTS dan tips pengerjaannya:

Soal-soal Tes IELTS dan Tips Mengerjakannya

1. Listening

Tes yang pertama adalah tes Listening dengan durasi pengerjaan 30 menit. Di dalam modul tes Listening ini, kamu diwajibkan menjawab 40 pertanyaan dari 4 sesi rekaman soal. Sesi-sesi ini bertujuan untuk menguji kemampuan kamu dalam mendengar termasuk pemahaman keseluruhan percakapan, informasi yang disebut, dan opini dari pembicara.

Perlu kamu ingat, rekaman akan diputar hanya sekali saja dan pertanyaan yang akan muncul ada lebih dari 1 pertanyaan. Pertanyaan-pertanyaan tersebut, seperti melengkapi kalimat, kesimpulan, melengkapi bentuk, pilihan berganda, dan lain sebagainya. Lalu untuk rekaman-rekaman soal tersebut tentunya akan memuat suara dari native speaker yang akan meminta kamu untuk menjawab soal sesuai dengan pertanyaan yang diajukan.

Tips dalam mengerjakan tes Listening adalah: “Kamu harus mengatur perhatian kamu secara penuh dan fokuslah pada rekaman tersebut agar kamu dapat memahami detail pembicaraan serta untuk mengetahui jawaban dari pertanyaan yang ada. Selanjutnya, agar kamu tidak lupa kamu bisa membuat catatan pada kertas pertanyaan sambil mendengarkan rekaman tersebut.”

2. Writing

Tes yang kedua adalah tes Writing dengan durasi pengerjaan masing-masing 60 menit (1 jam). Biasanya tes Writing ini terbagi atas 2 sesi. Contoh soal IELTS dalam modul Writing, yaitu:

Sesi ke-1: kamu akan diberikan grafik, daftar, atau diagram. Selanjutnya kamu akan diminta untuk merangkum atau menjelaskan informasi tersebut dengan kata-kata mu sendiri. Dalam beberapa kesempatan (bergantung dengan jenis soal) kamu juga bisa diminta untuk mengurai tahapan-tahapan tentang suatu proses, bagaimana sesuatu bekerja, atau menggambarkan suatu objek ataupun peristiwa.

Sesi ke-2: dalam sesi ini kamu akan diminta untuk menulis esai sebagai tanggapan terhadap sudut pandang atau opini kamu tentang sebuah masalah.

Tips dalam mengerjakan tes Writing ini adalah: “Kamu harus berusaha untuk lebih teliti dalam menjelaskan topik permasalahan yang sedang dibahas. Kamu juga harus meningkatkan kemampuan gramatikal kamu dengan baik dan tepat, selain itu keakuratan jawaban kamu dalam memecahkan masalah juga diperhitungkan.”

3. Reading

Tes yang ketiga adalah tes Reading dengan durasi pengerjaan 60 menit. Dalam modul Reading ini tentunya jawaban dari soal-soal tentunya akan ada di dalam artikel, baik secara tersurat maupun yang tersirat. Oleh karena itu, kamu harus teliti dalam membaca keseluruhan konteks. Jenis-jenis soal dalam modul Reading ini pun bervariasi, biasanya akan meliputi pengidentifikasian informasi, mencocokkan judul, melengkapi ringkasan, melengkapi kalimat maupun catatan, hingga melengkapi label pada suatu diagram.

Tips dalam mengerjakan tes Reading ini, yaitu: “Agar kamu lebih terbiasa dalam mengerjakan bagian tes ini, kamu harus memperbanyak membaca dan menjawab pertanyaan dari sebuah artikel. Selanjutnya, hal lain yang penting untuk kamu persiapkan adalah ketelitian dan pengelolaan waktu, karena kecepatan kamu dalam membaca dan menjawab soal-soal merupakan strategi utama untuk menyelesaikan tes ini dengan baik.”

4. Speaking

Tes yang keempat adalah tes Speaking dengan durasi 14-15 menit yang terbagi atas 3 sesi. Tes Speaking ini akan dilakukan secara tatap muka langsung dengan seorang penguji satu per-satu di ruang pribadi penguji tersebut. Seharusnya dalam tes Speaking ini kamu bisa lebih rileks karena kamu tidak akan mendapatkan gangguan teknis dalam peralatan maupun gangguan lainnya.

Nah, dalam tes Speaking IELTS ini kamu dituntut untuk menunjukkan pemahaman yang baik tentang instruksi dan pertanyaan yang diberikan oleh penguji untuk mencapai skor yang baik. Jawaban kamu nantinya juga harus jelas dan memiliki keterkaitan langsung dengan topik pertanyaan dari penguji. Selain itu juga, kamu dapat memaksimalkan skor kamu dengan penggunaa tata bahasa, tenses, dan kosakata sebaik mungkin.

Selanjutnya, 3 sesi dalam modul Speaking IELTS, yaitu:

Sesi 1 – Introduction and Interviews:

Sesi pertama dari tes ini akan dimulai dengan perkenalan singkat oleh penguji dan kemudian verifikasi identitas kamu.

Sesi 2 – Individual Long Turn:

Sesi kedua ini kamu akan diberikan Candidate Task Card yang berisikan topik atau tugas tertentu.

Sesi 3 – Two-way Discussion:

Pada sesi ketiga, kamu akan dituntut untuk memperluas topik yang ada pada sesi kedua yang kemudian didiskusikan dengan penguji. Kamu juga akan dituntuk untuk menjelaskan poin-poin pendukung dari persepsi dan opini kamu tentang hal yang nantinya akan dibicarakan bersama dengan penguji.

Nah, itulah beberapa tips dan trik persiapan bahasa Inggris agar kamu siap untuk bertarung menghadapi tes IELTS. Saat ini kamu seharusnya tidak perlu bingung lagi untuk memilih Titik Nol English Course sebagai tempat kursus bahasa Inggris persiapan IELTS, karena kami menawarkan berbagai pilihan program yang bisa kamu pilih sendiri sesuai kebutuhan kamu. Jika kamu memiliki waktu luang dan ingin belajar ke Kampung Inggris, kamu bisa langsung mengunjungi kantor Titik Nol English Course yang berlamat di Jl. Brawijaya No.75, Mangunrejo, Tulungrejo, Kec. Pare, Kampung Inggris, Kabupaten Kediri, Jawa Timur.

Level Program Kursus di Kampung Inggris

General English

Cara mudah, cepat, dan tepat menguasai bahasa Inggris

  • 4 pertemuan per hari: Reading, Grammar, Speaking, Listening/Writing

  • Pilihan level: Starter, Basic, Intermediate, Advanced

  • Pilihan durasi: 2 Minggu, 1 Bulan, 2 Bulan, 3 Bulan

  • FREE placement test agar tidak salah memilih level belajar

TOEFL Preparation (ITP)

Persiapan tes TOEFL ITP untuk mendapatkan skor tinggi

  • 4 pertemuan per hari: Listening, Structure, Reading, Vocab/Scoring (simulasi tes)

  • Pilihan level: Preparation (materi+latihan) & Scoring (hanya latihan soal & pembahasan)

  • Pilihan durasi: 2 Minggu (khusus scoring), 1 Bulan, 2 Bulan, 3 Bulan

  • FREE placement test agar tidak salah memilih level belajar

IELTS Preparation (Academic)

Persiapan tes IELTS untuk mendapatkan skor tinggi.

  • 4-5 pertemuan per hari: Listening, Writing, Speaking, Reading, Scoring (simulasi tes)

  • Pilihan level: Preparation (materi+latihan) & Scoring (hanya latihan soal & pembahasan)

  • Pilihan durasi: 2 Minggu (khusus scoring), 1 Bulan, 2 Bulan, 3 Bulan

  • FREE placement test agar tidak salah memilih level belajar

Fasilitas

Seluruh siswa Titik Nol English Course akan mendapatkan fasilitas berikut:

  • English Area (Area wajib berbahasa Inggris yang diawasi tutor).

  • Modul dan Sertifikat Belajar.
  • T-Shirt, Gantungan Kunci & Tote bag Eksklusif.

  • Simulasi tes TOEFL & IELTS setiap Sabtu.

  • 4x kelas persiapan beasiswa & study abroad (Khusus level Advanced, TOEFL, dan IELTS).
  • 2 Minggu bimbingan tambahan persiapan TOEFL dan IELTS bagi siswa level Scoring yang telah mendaftar tes.
  • Study Club Grammar, Structure, dan Speaking di malam hari setiap Senin-Jumat (khusus Program Reguler).

  • Cashback Real Test IELTS (Rp 100.000) di cabang IDP manapun.
  • Bonus fasilitas tambahan bagi siswa pendaftar Program 2 dan 3 Bulan:

    • Penjemputan GRATIS dari Bandara Juanda, Stasiun Kediri, Terminal Kediri, Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya ke Kampung Inggris.
    • Free access Video Learning Paket Full (36 video materi, 200+ quiz) selama 1 tahun.
  • Selain Program 2 & 3 Bulan, fasilitas jemput/antar bagi siswa dikenakan biaya. Info lengkap hubungi admin.

Biaya

Seluruh siswa Titik Nol English Course dapat mendaftar program tanpa camp atau dengan camp, tergantung jenis camp dan durasi belajar. Rinciannya adalah sebagai berikut:

  • 2 Minggu:

    • Tanpa Camp Rp1.300.000 Rp950.000
    • Regular Camp Rp1.550.000 Rp1.200.000
    • Exclusive Camp Rp1.650.000 Rp1.300.000
    • VIP Camp Rp1.750.000 Rp1.400.000
  • 1 Bulan:

    • Tanpa Camp Rp2.000.000 Rp1.500.000
    • Regular Camp Rp2.350.000 Rp1.850.000
    • Exclusive Camp Rp2.550.000 Rp2.050.000
    • VIP Camp Rp2.750.000 Rp2.250.000
  • 2 Bulan:

    • Tanpa Camp Rp3.000.000 Rp2.700.000
    • Regular Camp Rp3.700.000 Rp3.400.000
    • Exclusive Camp Rp4.100.000 Rp3.800.000
    • VIP Camp Rp4.500.000 Rp4.200.000
  • 3 Bulan:

    • Tanpa Camp Rp4.500.000 Rp3.900.000
    • Regular Camp Rp5.550.000 Rp4.950.000
    • Exclusive Camp Rp6.150.000 Rp5.550.000
    • VIP Camp Rp6.750.000 Rp6.150.000

Daftar Sekarang!


Cukup DP Rp 250.000 untuk booking tempatmu.

Promo akan berakhir dalam:

Baca Peraturan Siswa di bawah ini!

Pilihan Kursus Bahasa Inggris Online Terbaik

English Grammar

Belajar aturan tata bahasa Inggris, selain agar lebih pede berbicara & menulis dalam bahasa Inggris, juga agar apa yang ingin kita sampaikan mudah dipahami.

  • Pilihan durasi:

    • 2 Minggu Rp 350.000 Rp 150.000
    • 1 Bulan Rp 450.000 Rp 250.000
    • 2 Bulan (Lebih Hemat)
      Rp 900.000 Rp 400.000
    • 3 Bulan (Lebih Hemat)
      Rp 1.350.000 Rp 550.000
  • Jam belajar: 18.30-21.40 WIB

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Didesain untuk siswa usia 16+ atau minimal SMA
  • Seminggu 3x kelas live via Zoom Meeting Premium
  • Fasilitas: e-Modul, e-Certificate
  • Pilihan level:
    • Basic
    • Intermediate
    • Advanced
    • Basic-Intermediate
    • Intermediate-Advanced
    • Basic-Intermediate-Advanced

English Speaking

Melatihan speaking skill dengan banyak praktik percakapan dalam berbagai tema sesuai level. Cocok untuk yang ingin pede dan speak fluently.

  • Pilihan durasi:

    • 2 Minggu Rp 350.000 Rp 200.000
    • 1 Bulan Rp 450.000 Rp 350.000
    • 2 Bulan (Lebih Hemat)
      Rp 900.000 Rp 600.000
    • 3 Bulan (Lebih Hemat)
      Rp 1.350.000 Rp 850.000
  • Jam belajar: 18.30-21.40 WIB

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Didesain untuk siswa usia 16+ atau minimal SMA
  • Seminggu 3x kelas live via Zoom Meeting Premium
  • Fasilitas: e-Modul, e-Certificate
  • Pilihan level:

    • Basic
    • Intermediate
    • Advanced
    • Basic-Intermediate
    • Intermediate-Advanced
    • Basic-Intermediate-Advanced
Grammar-Speaking Online
Promo akan berakhir dalam:

Masih ragu mau pilih level apa? coba placement test gratis kami di sini.

Pilihan Kursus TOEFL Online

TOEFL Prep. (ITP)

Tips & Trick mendapat skor TOEFL tinggi.

  • Durasi belajar: 1 Bulan
  • Hari belajar: Senin-Jumat (2x pertemuan per hari)
  • Jam belajar: 18.30-21.40 WIB

  • Rp1.650.000 Rp750.000

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Maks. 25 siswa per kelas
  • Total 40 Pertemuan
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Bonus 4x Kelas Scholarship Mentoring
  • Class Recording
  • Rincian materi

TOEFL Scoring (ITP)

Full latihan soal dan pembahasan untuk persiapan sebeum real test.

  • Durasi belajar: 2 Minggu
  • 2x pertemuan per hari

  • Jadwal Belajar: Senin & Rabu pukul 18.30-21.40 WIB; Selasa & Kamis pukul 18.30-20.00 WIB

  • Rp945.000 Rp550.000
  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Maks. 25 siswa per kelas
  • Total pertemuan: 12 Pertemuan
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Bonus 4x Kelas Scholarship Mentoring
  • Benus 2 Minggu Bimbingan Tambahan untuk yang sudah daftar tes TOEFL
  • Class Recording
  • Rincian materi

Exclusive TOEFL Prep. (ITP)

Kelas TOEFL Prep. ITP Online yang lebih intensif dengan kapasitas maksimal: 6 siswa!

  • Durasi Belajar: 1 Bulan

  • Hari Belajar: Senin-Jumat (2x pertemuan per hari)

  • Jam belajar: 18.30-21.40 WIB

  • Rp1.850.000 Rp1.750.000
  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Maks. 6 siswa per kelas
  • Total 40 pertemuan
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Bonus 4x Kelas Scholarship Mentoring
  • Class Recording
  • Rincian materi
  • Bonus merchandise: Modul cetak & Kaos Exclusive Titik Nol

Kelas Weekend

Kelas TOEFL Preparation Sabtu & Minggu

  • Durasi belajar: 2 Bulan
  • 48 pertemuan
  • Jam belajar:

    • Sabtu: 10.00-15.00 WIB
    • Minggu: 13.30-19.00 WIB
  • Rp3.500.000 Rp2.800.000

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Maksimal 25 orang per kelas
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Class Recording
  • Rincian materi
  • Rincian Hari dan Jam Belajar

TOEFL IELTS

Paket Bundling

Paket kelas TOEFL Prep. + TOEFL Scoring

  • Durasi belajar: 1 Bulan + 2 Minggu
  • 40 pertemuan + 12 pertemuan

  • Rp1.300.000 Rp1.150.000 (Lebih Hemat!)
  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

Kursus TOEFL Online
Promo akan berakhir dalam:

Pilihan Kursus IELTS Online

IELTS Prep. (Academic)

Tips & Trick mendapat skor IELTS tinggi.

  • Durasi belajar: 1 Bulan
  • Hari belajar: Senin-Jumat (2x pertemuan per hari)
  • Maks. kelas Writing & Speaking 15 siswa per kelas; Listening & Reading 25 siswa per kelas

  • Jam belajar: 18.30-21.40 WIB
  • Rp2.750.000 Rp1.250.000

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Total 40 pertemuan
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Bonus 4x Kelas Scholarship Mentoring
  • Class Recording
  • Rincian materi

IELTS Scoring (Academic)

Full latihan soal dan pembahasan untuk persiapan sebeum real test.

  • Durasi belajar: 2 Minggu
  • Hari belajar: Senin-Kamis (2x pertemuan per hari)
  • Maks. kelas Writing & Speaking 15 siswa per kelas; Listening & Reading 25 siswa per kelas

  • Jam belajar: 18.30-21.40 WIB
  • Rp1.140.000 Rp650.000
  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Total pertemuan: 16 Pertemuan
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Bonus 4x Kelas Scholarship Mentoring
  • Benus 2 Minggu Bimbingan Tambahan untuk yang sudah daftar tes IELTS
  • Class Recording
  • Rincian materi

Exclusive IELTS Prep. (Academic)

Kelas IELTS Prep. Academic Online yang lebih intensif dengan kapasitas maksimal: 6 siswa!

  • Durasi belajar: 1 Bulan
  • Hari Belajar: Senin-Jumat (2x pertemuan per hari)

  • Jam belajar: 18.30-21.40 WIB
  • Rp2.450.000 Rp2.250.000

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Maks. 6 siswa per kelas
  • Total 40 Pertemuan
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Bonus 4x Kelas Scholarship Mentoring
  • Class Recording
  • Rincian materi
  • Bonus merchandise: Modul cetak & Kaos Exclusive Titik Nol

Kelas Weekend

Kelas IELTS Preparation Sabtu & Minggu

  • Durasi belajar: 2 Bulan
  • 48 pertemuan
  • Jam belajar:

    • Sabtu: 10.00-15.00 WIB
    • Minggu: 13.30-19.00 WIB
  • Rp4.300.000 Rp3.600.000

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

  • Maksimal 25 orang per kelas
  • Live Meeting on Zoom
  • Include: Pre-Test
  • Class Recording
  • Rincian materi
  • Rincian Hari dan Jam Belajar

IELTS Prep Weekend

Paket Bundling

Paket kelas IELTS Prep. + IELTS Scoring

  • Durasi belajar: 1 Bulan + 2 Minggu
  • 40 pertemuan + 12 pertemuan

  • Rp1.900.000 Rp1.700.000 (Lebih Hemat!)

  • Free placement test agar tidak salah memilih level belajar

Kursus IELTS Online
Promo akan berakhir dalam:

Apa yang membuat 21.748+ siswa memilih kursus bahasa Inggris online di sini?

  • Lembaga resmi terdaftar di Dinas Pendidikan

  • Tutor muda dan bersertifikat internasional (TOEFL/IELTS)

  • Integrated curriculum: Bisa memilih level belajar sesuai kemampuan

  • Terbukti: ratusan alumni mendapatkan beasiswa dan pekerjaan di luar negeri

  • Banyak pilihan metode pembayaran: Transfer Bank, Dana, OVO, dll.

Mengapa mereka memilih persiapan bahasa Inggris mereka di Titik Nol English Course?
ooo

kursus bahasa inggris private
+ posts