Yuk simak cerita siswa kami:
Apa yang membuat 12.748+ siswa memilih kami?
Lembaga resmi terdaftar di Dinas Pendidikan
Tutor muda dan bersertifikat internasional (TOEFL/IELTS)
Integrated curriculum: 4 pertemuan sehari belajar semua aspek bahasa Inggris, tidak hanya speaking
Terbukti: ratusan alumni mendapatkan pekerjaan dan beasiswa luar negeri
Lokasi strategis di jalan utama Kampung Inggis. Dekat dengan ATM, minimarket, tempat ibadah, klinik kesehatan & rumah sakit, gym, dan kuliner
Rekening atas nama lembaga, lebih terpercaya
Deskripsi Program Beasiswa Kampung Inggris
Program Beasiswa Kampung Inggris TN ini berupa potongan biaya kursus dari Rp 11.000.000 jadi hanya Rp 5.000.000 untuk 5 bulan masa belajar (Sudah termasuk kos)
Bulan pertama kamu akan belajar di level Basic English, bulan kedua Intermediate English, bulan ketiga Advanced English. Sehari 4 pertemuan, masing-masing 1,5 jam. Pertemuan paling pagi dimulai pukul 06:00 dan paling sore berakhir pukul 17:00 WIB.
Pada 3 bulan pertama ini materi yang diajarkan adalah dari dasar hingga materi-materi bahasa Inggris yang diajarkan di perguruan tinggi. Jadi, dijamin pasti jago jika kamu belajar dengan sungguh-sungguh.
Pada bulan keempat kamu bisa memilih TOEFL Preparation atau IELTS Preparation. Di bulan kelima kamu akan melanjutkan belajar di kelas TOEFL/IELTS Scoring. Dua level terakhir ini bermanfaat agar kamu siap menghadapi ujian TOEFL atau IELTS yang bisa digunakan untuk melanjutkan pendidikan atau mencari pekerjaan.
Kamu juga akan mendapat fasilitas 5x kelas Scholarship Mentoring di level Advanced untuk mempersiapkan study abroad kamu.

Fasilitas
Periode Belajar
Program yang sedang kami buka saat ini akan dimulai pada 27 Juni 2022 dan pembelajaran akan berakhir pada 26 November 2022.
Catatan: 7-13 Agustus dan 23-29 Oktober 2022 libur